Tuesday, August 22, 2017

Insiden Bendera Terbalik, Puluhan Situs Malaysia 'Diserang' Para Hacker Indonesia

Insiden terbaliknya gambar bendera Indonesia pada buku panduan Sea Games 2017 rupanya berbuntut panjang. Sebab, hal itu memicu reaksi kera... thumbnail 1 summary
Insiden terbaliknya gambar bendera Indonesia pada buku panduan Sea Games 2017 rupanya berbuntut panjang. Sebab, hal itu memicu reaksi keras dari netizen Indonesia. Terlebih, juga menyusul sejumlah hal lainnya yang dilakukan oleh pihak tuan rumah Malaysia, terhadap para kontingen Indonesia.

Selain itu, insiden lainnya adalah Ketidakadilan kepemimpinan wasit pada Timnas Indonesia, saat melawan Timor Leste. Permainan kasar pemain Timor Leste, Filipe Oliveira, tak segera direspon oleh wasit asal Malaysia yang memimpin pertandingan itu. Walaupun, pada akhirnya pemain tersebut mendapatkan hukuman kartu merah. Peristiwa lainnya datang dari cabang olahraga sepak takraw wanita. Para pemain Indonesia merasa dicurangi saat melawan Malaysia. Hal itu kemudian membuat mereka melakukan walkout.


Dan sekarang Para HAcker Indonesia pun ikut beraksi dengan Meretas puluhan situs asal negara tetangga tersebut:


Selain itu tertulis pesan yang berisikan 'Bendera Negaraku Bukanlah Mainan' dan juga diputar lagu kebangsaan Indonesia di situs tersebut. Berikut ini daftar Situs Malaysia yang diretas oleh para hacker Indonesia:
  • http://2017investorsguide.com
  • http://aziziali.com
  • http://aziziali.my
  • http://aziziali.net
  • http://beahappymillionaire.com
  • http://beliemas.com.my
  • http://belisuratpajak.com
  • http://belowmarketvalue.properties
  • http://bonda.com.my
  • http://cashflowprinciple.com
  • http://gosipadan.com
  • http://innercircle.com.my
  • http://innercircle.my
  • http://kolejjutawan.com
  • http://kualalumpurmalaysia.com
  • http://lawyerhartanah.com
  • http://masauntukemas.com
  • http://mesinwang.com
  • http://millionairesguidetogreatness.com
  • http://money101mastery.com
  • http://pakejumrah.com.my
  • http://pelaburanhartanah.com
  • http://pendapatanpasifseumurhidup.com
  • http://rahsiaemas.com
  • http://rahsiasuratpajak.com
  • http://retirerich.guru
  • http://rezekiberniaga.com
Jadi kalau dipikir-pikir kok bisa ya bendera negara kita yang katanya bertentangga bisa dicetak terbalik begitu...? 

5 comments

  1. Tadi jg ada penyerangan DDOS ke situs perbankan malaysia sama ke web malaysia.gov.my

    ReplyDelete
  2. mantap, indonesia mempunyai banyak hacker yang handal

    ReplyDelete
  3. sepertinya ini adalah unsur kesengajaan, karena kalau kekeliruan tidak mungkin. yang menjadi pertanyaan lanjutan buat kita ya, kenapa dalam pertandingan "wasitnya berat sebelah?" kalau misalkan itu bukan sebuah kesengajaan secara otomatis dalam pertandingan tidak ada kejadian-kejadian yang seperti itu. ini pendapat saya peribadi. terimakasih artikelnya sangat menarik

    ReplyDelete
  4. yah itulah si malaysiah,suka ngaku2 bini orang.hehehee...sudah kliatan curangnya di sea games ini..terutama kasus evan dimas tuh.untung td lawan vietnam imbang....

    ReplyDelete
  5. tepuk tangan buat hacker indonesia. .. (y)

    ReplyDelete